Yuk Intip 5 Stadion Keren Di Peru, Rumornya Bakal Gantikan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

- Senin, 27 Maret 2023 | 22:34 WIB
5 stadion megah di Peru  (wikipedia)
5 stadion megah di Peru (wikipedia)

ESN Banten - Pembatalan Drawing Piala Dunia U20 di Indonesia cukup mengejutkan.

Sejatinya drawing Piala Dunia U20 Indonesia akan berlangsung pada 31 Maret 2023.

Namun berdasarkan rilis PSSI pada 26 Maret 2023, FIFA dikabarkan membatalkan drawing Piala Dunia U20 yang seharusnya berlangsung di Bali.

PSSI pun mengaku akan mengkalkulasi risiko yang akan diterima dari FIFA.

Ada kekhawatiran besar, bila turnamen akbar level usia U20 itu batal berlangsung di Indonesia.

Rumor pun berkembang, termasuk ada dua negara yang kabarnya akan jadi pengganti Indonesia sebagai tuan rumah.

Argentina dan Peru kabarnya siap menjadi tuan rumah Piala Dunia U20.

Maka dari itu, yuk kita lihat lima stadion di Peru, apabila Piala Dunia U20 benar benar jadi digelar di negara tersebut.

1. Stadion Alejandro Villanueva

Ini adalah stadion megah di Peru yang jadi kandang Alianza Lima.

Dibangun pada tahun 1970an, dan selesai pada tahun 1974.

Stadion Alejandro Villanueva berkapasitas 33,938 seat.

2. Stadion De La UNSA

Merupakan kandang bagi FBC Meigar.

Halaman:

Editor: Jajat Jb

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X