ESN Banten - Setelah selesai sidang perebutan hak asuh Reyna, babak baru Ikatan Cinta kembali dimulai.
Kali ini ada hal baru di lingkungan kerja Aldebaran Al Fahri.
Aldebaran dan Rendy sedang menyeleksi calon asisten pribadi baru untuk Aldebaran.
Salah satu kandidatnya adalah perempuan bernama Namira, yang diperankan oleh Naimma Al Jufri.
Berikut ini adalah profil Naimma Al Jufri, pemeran Namira calon asisten pribadi Aldebaran.
Naimma Aljufri merupakan dara kelahiran 28 Januari 2000.
Ia adala model dan juga aktris film dan sinetron.
Naima juga akan tampil dalam film Catatan Si Boy.
Sebelumnya ia juga telah memainkan peran di film sejak tahun 2006, artinya ia memulai debut film sejak usia 6 tahun.
Naimma Al Jufri tampil dalam film Kuntilanak tahun 2006.
Tiga tahun berikutnya ia juga tampil dalam film Benci Disko sebagai Harti kecil.
Sepuluh tahun berikutnya, ia tampil dalam penampilan remaja di Melodylan sebagai Bianca kemudian setahun berikutnya bermain di film Dignitate.
Setelah bermain dalam Geez & Ann tahun 2021, Naimma tampil cukup baik dalam dua film di tahun 2022.
Artikel Terkait
Segera Live Petang Ini, Sinetron Bidadari Surgamu, Denis Cemburu Pada Sakinah, Meski Mulut Berkata Lain
Jadwal Acara SCTV 2 April 2023, Penasaran kelanjutan sinetron Cinta Setelah Cinta dan Bidadari Surgamu?
Sinopsis Cinta Setelah Cinta, Senin 3 April 2023, Starla Bikin Perhitungan Pada Ruben Kusnadi
Sinopsis Takdir Cinta Yang Kupilih Senin 3 April 2023, Cinta Jenov Di Ujung Tanduk
Sinopsis Cinta Setelah Cinta 3 April 2023: Jebakan Ayu Berhasil Buat Niko Percaya, Bagaimana Nasib Ayumi
Live Streaming Sinetron Cinta Setelah Cinta 3 April 2023, Ayu Berhasil Fitnah Ayumi Niko Percaya?
Siapa Sangka, Ibu Kandung Tammy Ternyata Orang Kaya Raya, TCYK Malam Ini, 3 April 2023
Cinta Setelah Cinta Malam Ini, 3 April 2023, Arya Akhirnya Tahu Sidang Cerainya Batal, Starla Susun Rencana
Sinetron Takdir Cinta Yang Kupilih Malam Ini, Akhirnya Keluarga Novia Datang Ke Rumah Arjuna, Reaksi Bu Astrid
Streaming Ikatan Cinta Malam Ini 3 April 2023, Nino Harusnya Sadar, Reyna Pilih Aldebaran